Setelah HPnya Dicuri, Ia Langsung Mengirim SMS Kepada Si Perampok. Tak Berapa Lama, Perampok Tersebut Langsung Mengembalikannya!

13-00

Gak kepikiran. Keren banget!
Saat menemui masalah, jangan langsung panik
Ada kalanya, putar sedikit cara penyelesaiannya, maka efeknya akan berbeda,

Inilah 3 cerita sederhana, yang membuktikan pentingnya kreatif dan cerdik!

1. Saat HP dicuri
Saat seorang lelaki dan temannya sedang pergi jalan-jalan, HPnya dirampok oleh pencuri.
Ia langsung meminjam HP temannya, dan mengirimkan pesan ke nomor dia sendiri:
“Kak, kereta ku sudah mau datang, aku tidak menemukan mu, aku berangkat dulu yah!
Utangku 20 juta itu, sudah aku taro di loker depan stasiun. Nomor lokernya adalah A19, dan passwordnya 1685″
Setengah jam kemudian, pencuri itu pun tertangkap di depan loker A19.
Hanya perlu berpikir kreatif, masalah dapat diselesaikan.
 13-01
2. Pistol
Seorang penjahat mendapat surat dari istrinya:
“Semenjak kamu masuk penjara, tak ada orang yang membajak tanah kebun kita.
Ayah ibu sudah tidak bisa bergerak, badanku juga sakit-sakitan dan masih harus menjaga anak.

Apa yang harus aku lakujan?”
Penjahat tersebut membalas, “Jangan sentuh tanah tersebut, didalamnya ada pistol…”
Sebulan kemudian istrinya membalas pesan:
“Polisi datang kemari berkali kali, dan mencangkul tanah berkali-kali,
namun mereka tetap tidak menemukan pistol tersebut, dimana sebenarnya kamu sembunyikan?”

Penjahat membalas, “memang tidak ada pistol, polisi sudah membantu membajak tanahnya,
sekarang kamu boleh mulai menanam sayuran, sisanya aku sudah tak bisa bantu lagi.”
Menghadapi tantangan dengan akal cerdik.
3. Kakek yang pintar
Seorang pemuda sedang menemani kakeknya berlari kecil di taman, saat malam hari.
Tak jauh dari mereka, ada seorang wanita yang sangat cantik, ia pun memandanginya beberapa kali.
Kakek bertanya, “kamu suka padanya?”
Pemuda ini menganggukkan kepalanya sambil malu-malu.
Kakek bertanya lagi, “mau nomor HPnya?”
Muka pemuda ini mulai merah.

Kakek berkata, “urusan ini serahkan padaku.”
Kakek pun balik badan mengikuti wanita tersebut,
tak berapa lama, HP pemuda ini berdering.
Saat diangkat, ia mendengar suara wanita yang indah berkata,
“Halo, kakek mu tersesat, bisakah kamu segera kesini?
Kami ada di depan gerbang depan taman.”
Pemuda ini pun sangat kagum dengan cara kakek ini,
lalu diam-diam menyimpan nomor hp wanita tersebut.
Jalan keluar selamanya akan lebih banyak dari masalah.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Hujan Hanya Guyur Satu Rumah di Tebet Bukan Mistis, Fakta No 3 Soal Penjelasan BMKG!

Bisa Hangout Bareng Artis Terkenal Amerika Ini, Prilly Latuconsina Sukses Bikin Iri Artis Lain!

Kembali Merasa Dicurangi! Dua Pesilat Indonesia Sampai Berurai Air Mata Karena Kecewa!, Video